Sunday, 7 August 2016

Ini Dia,, Negara Negara Dengan Gaji Asisten Rumah Tangga Yang Fantastis !!



Ada kabar menarik nih buat para pembaca sekalian yang kali aja bercita-cita mau jadi asisten rumah tangga,, hehehe...

Tapi jangan Muntah dulu... Walaupun bekerja nya cuma jadi asisten rumah tangga, namun jangan remehkan penghasilan yang bisa di dapatkan kalau anda bekerja di beberapa negara yang akan saya sebutkan ini. 
Karena standar gaji perbulan yang akan di terima oleh para asisten rumah tangga nya bisa di bilang sangat fantastis !!. apa lagi bila di bandingkan dengan penghasilan orang yang bekerja sebagai pegawai atau karyawan kantoran yang ada di Indonesia.

Namun tidak seperti di Indonesia, yang untuk bisa menjadi asisten rumah tangga tidak di perlukan ketentuan khusus, di beberapa negara ini men-syaratkan asisten rumah tangga nya harus memiliki kemampuan yang mumpuni, memiliki motivasi tinggi dan berpendidikan sarjana.
Hhmm..,, Pantas aja gaji nya fantastiko...

Okay,, kira-kira negara mana sajakah yang memberikan gaji fantastis untuk para asisten rumah tangga nya ??, berikut ulasan nya:

Mari kita mulai dari benua biru,,

PRANCIS :

Prancis adalah salah satu negara maju dengan ekonomi terbesar di dunia. Sifat dasar orang prancis yang selalu ingin praktis, serba ada, tidak ingin bekerja keras, dan memiliki gengsi tinggi membuat keberadaan asisten rumah tangga sangat di perlukan. Tak jarang banyak orang yang tidak tahan bekerja dengan orang prancis, maka untuk menyiasati nya mereka menjanjikan gaji sebesar 38.000 USD atau lebih dari 497 juta Rupiah setiap bulan nya.

ITALY :

Kebiasaan masyarakat Italy yang lebih sibuk bekerja di bandingkan menyelesaikan pekerjaan rumah, membuat profesi sebagai asisten rumah tangga menjadi begitu di hargai. Negara yang terkenal dengan menara Pizza ini bahkan rela mengeluarkan kocek yang tak sedikit, yakni 17.500 USD atau setara 229 juta Rupiah setiap bulan nya untuk menggaji asisten rumah tangga. Kehidupan yang memang serba mahal di sana di rasa cukup wajar bagi sebagian orang.

INGGRIS :

Baru-baru ini ada tawaran menarik nih buat para pekerja yang igin berprofesi sebagai asisten rumah tangga. Tawaran ini datang dari Pihak kerajaan Inggris yang membuka lowongan pekerjaan untuk pencuci piring khusus dengan gaji tahunan sebesar 17.000 Poundsterling atau setara dengan 294,3 juta Rupiah. Bukan hanya itu, jika telah resmi di terima bekerja, pihak istana akan menyediakan sarapan, makan siang dan makan malam serta di izinkan untuk tinggal dalam istana.

Selain di sediakan untuk makan dan tempat tinggal, waktu kerja nya hanyalah 5 hari dalam seminggu, mendapat 33 hari cuti tahunan dan memiliki skema pensiun. Bagi mereka yang beruntung harus bersedia di tempatkan di istana lain milik kerabat kerajaan Inggris, seperti Winscer Castle dan Bellmorel.

Adapun persyaratan yang harus di penuhi bagi peminat pekerjaan ini adalah memiliki semangat kerja tim, tepat waktu, handal, berminat dengan karir nya, sanggup bekerja keras dan bersifat agresif.

Menyeberang ke Benua tetangga,,

KANADA :

Kanada merupakan negara terluas di kawasan benua Amerika. negara yang ber-Ibu kotaKan Ottawa, mayoritas penduduk nya adalah keturunan Prancis, karena negara ini dahulu nya adalah bekas jajahan Prancis dan Britania Raya. Sama seperti di jelaskan sebelum nya, sifat dasar masyarakat Prancis yang selalu ingin praktis dan semua serba ada membuat gaji asisten rumah tangga di Kanada menjadi tinggi mencapai 26.500 USD atau setara dengan 347 juta Rupiah perbulan nya.

AMERIKA SERIKAT :

Di negeri paman Sam banyak lembaga-lembaga penyalur asisten rumah tangga yang kompeten, ini banyak di lihat dari para asisten rumah tangga di negara tersebut adalah lulusan sarjana. Proses nya pun tidak mudah, setelah di pilih mereka akan di berikan pelatihan selama berbulan-bulan sebelum akhir nya siap untuk langsung bekerja di rumah majikan nya.

Kesibukan orang Amerika yang sebagian besar bekerja sebagai pegawai, memaksa untuk menggunakan jasa asisten rumah tangga sebagai pengasuh anak dan mengurus semua keperluan rumah. Beberapa di antara nya bahkan rela gaji 1 bulan di gunakan untuk membayar jasa asisten rumah tangga asalkan seluruh pekerjaan rumah terselesaikan. Adapun gaji seorang asisten rumah tangga di Amerika adalah sebesar 19.800 hingga 31.900 USD atau jika di RupiahKan sekitar 259 hingga 417 juta Rupiah setiap bulan.

Mari menyeberang lagi ke Asia,,

KOREA SELATAN :

Ternyata memiliki seorang asisten rumah tangga menjadi salah satu tolak ukur kekayaan di negara Korea Selatan. Di sana seorang asisten rumah tangga hanya ada di rumah mewah, yang berarti hanya orang kayaLah yang dapat mempekerjakan nya. dari pada untuk mempekerjakan asisten rumah tangga, kebanyakan warga Korea Selatan memilih tinggal di apartemen yang sederhana. 

Bagaimana tidak, dalam sebulan mereka harus membayar 22.000 USD atau sekitar 288 juta Rupiah untuk jasa asisten rumah tangga.
Hal ini juga di pengaruhi oleh sulit nya mencari asisten rumah tangga. kalaupun ada usia nya sudah tidak muda lagi, bahkan di atas 50 tahun. Di tambah masyarakat Korea Selatan terkenal dengan sifat perfectsionis, menjadikan hanya orang yang mampuh bekerja di bawah tekananLah yang sanggup bekerja di sana.

SRILANKA :

Walau tidak banyak orang yang ingin bekerja sebagai asisten rumah tangga, profesi ini ternyata bisa memberikan gaji yang cukup besar di beberapa negara Salah satu nya adalah Srilanka. bagaimana tidak, negara di Asia selatan ini berani membayar mahal untuk mempekerjakan asisten rumah tangga. Mengutip dari halaman Harold.co.zw, biaya yang harus di keluarkan untuk menyewa asisten rumah tangga mencapai 1.520 USD atau sekitar 20 juta Rupiah.

Gimana yahh Kalau di AsiaTenggara,,

MALAYSIA :

Meskipun tidak sebesar gaji asisten rumah tangga di negara Eropa, namun di tahun 2015 pihak malaysia telah menyepakati keputusan terkait tenaga kerja Indonesia yang bekerja di Malaysia. Di lansir dari sebuah portal berita Malaysia, wakil menteri sumber daya manusia Datuk Ismail Abdul Mutalib mengatakan, Malaysia dan Indonesia telah menandatangani nota kesepahaman tentang kenaikan upah minimum setiap asisten rumah tangga sebesar 7.800 Ringgit Malaysia atau setara 27,6 juta Rupiah.

Di tambah menurut nya agen pengiriman tenaga kerja Indonesia lebih tertarik untuk mengirim asisten rumah tangga kenegara-negara lain seperti Singapura, hongkong dan taiwan di bandingkan ke Malaysia karena faktor gaji yang tidak kompetitif. Hal tersebut kemudian menjadi alasan utama sedikit nya asisten rumah tangga dari Indonesia yang bekerja di Malaysia.

FILIPINA :

Selain Malaysia, negara di Asia Tenggara lain seperti Filipina juga memiliki gaji yang tinggi bagi para asisten rumah tangga. Dalam sebulan mereka mendapat gaji sebesar 1.260 USD atau lebih dari 16 juta Rupiah.

itulah negara-negara dengan gaji asisten rumah tangga yang bisa di bilang cukup tinggi dan Fantastis. Gimana ..??,, tertarik gak ..??,, hehehe...


semoga bisa jadi referensi bagi anda yang bercita-cita pengen jadi asisten rumah tangga profesional. Semangat !!

0 comments:

Post a Comment